Ini adalah beberapa contoh POP yang berhasil saya bauat :
1. Poster
Display dari bahan khusus yang dipajang di atas rak atau lantai berisi gambar yang cukup provokatif untuk menarik minat pembeli.
2. Flip (Selip)
Display produk yang dibuat dari karton atau plastik berbentuk bundar, oval, segitiga, atau disesuaikan dengan bentuk produk yang diiklankan. Biasa di tempel pada rak barang, atau dekat meja kasir.
3. Hanging (Gantung)
adalah display yang dipajang dengan menggantungkan ilustrasi 3d maupun 2d untuk menyemarakkan toko. Bendera ini selain menyemarakkan juga menampilkan brand atau iklan produk-produk tertentu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar